Jurnal Zarah menerbitkan artikel hasil penelitian, pengembangan, dan kajian literatur tentang berbagai topik dalam bidang Pendidikan Kimia dan Ilmu Kimia, seperti:
- Penelitian Tindakan Kelas Kimia
- Media Pembelajaran Kimia
- Inovasi Laboratorium Pembelajaran Kimia
- Inovasi Strategi Pembelajaran Kimia
- Literasi Kimia
- Miskonsepsi Kimia
- Pembelajaran Kimia Berbasis Potensi dan Kearifan Lokal
- Pengayaan Bahan Ajar Kimia
- Pemanfaatan TIK dalam Pembelajaran Kimia
- Evaluasi Pembelajaran Kimia
- Kurikulum dan Kebijakan Pendidikan Kimia
- Pembelajaran Kimia di Perguruan Tinggi
- Pengembangan Ilmu dan Teknologi Kimia