Announcements

Call for Paper : Vol. 6 No. 2, Mei 2023 (Akreditasi SINTA 4)

2023-02-20

Annoucment_-_New_Vol.6_No_.2_2.jpg

Jurnal Akuatiklestari adalah jurnal ilmiah yang dikelola Program Studi Manajemen Sumberdaya Perairan, Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan, Universitas Maritim Raja Ali Haji yang diterbitkan secara elektronik. Jurnal Akuatiklestari mempublikasikan naskah penelitian yang memiliki fokus pada bidang Manajemen Sumberdaya Perairan meliputi : biologi perikanan, ekologi perairan, pencemaran perairan, pengkajian stok ikan, konservasi perairan, produktivitas perairan, lingkungan perairan, ekowisata perairan, pengolahan limbah, pengelolaan sumberdaya perikanan, dan pengelolaan sumberdaya perairan. Jurnal Akuatiklestari terbit dua kali dalam setahun pada bulan Mei dan November. Setiap terbitan terdiri atas minimal 5 artikel. Sejak Volume 5 Nomor 2 Tahun 2022, Jurnal Akuatiklestari terbit dalam 10 artikel.

Jurnal Akuatiklestari telah terakreditasi Sinta 4, mulai Volume 3 Nomor 1 Tahun 2019 sampai Volume 7 Nomor 2 Tahun 2023.

Berdasarkan : Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi, Republik Indonesia No. 164/E/KPT/2021

Surat Pengumuman dan Salinan Keputusan Hasil Akreditasi Jurnal Ilmiah Periode II Tahun 2021

Read more about Call for Paper : Vol. 6 No. 2, Mei 2023 (Akreditasi SINTA 4)

Current Issue

Vol. 6 No. 1 (2022): Jurnal Akuatiklestari

Dikarenakan adanya proses Version Upgrading pada OJS System sebagai bagian dari mandatory OJS maintenance yang menyebabkan website OJS tidak dapat diakses dalam periode tertentu, maka periode publikasi Jurnal Akuatiklestari Volume 6 Nomor 1 tahun 2022 mengalami pergeseran waktu terbit. Disamping itu daftar artikel pada terbitan ini akan selalu dimutakhirkan (dipublikasikan berkala). Sejumlah artikel yang belum dipublikasikan saat ini sedang dalam tahap production dikarenakan sejumlah error minor sehingga mengalami kendala waktu publish.

Volume 6 Nomor 1, November 2022


Penulis Jurnal Akuatiklestari berasal dari sejumlah afiliasi sebagai berikut:
1. Universitas Bung Hatta, Padang, Sumatera Barat, Indonesia
2. Loka KKPN Pekanbaru, Ditjen PRL KKP RI, Pekanbaru, Riau, Indonesia
3. Universiti Malaysia Terengganu, Kuala Terengganu, Malaysia
4. Universitas Negeri Gorontalo, Gorontalo, Indonesia
5. Universitas Maritim Raja Ali Haji, Tanjungpinang, Kepulauan Riau, Indonesia
6. Yayasan Anambas, Batam Center, Kepulauan Riau, Indonesia
7. Universitas Diponegoro, Semarang, Jawa Tengah, Indonesia
8. Universitas Riau, Pekanbaru, Indonesia
9. Universitas Lampung, Bandar Lampung, Indonesia
10. Universitas Pattimura, Ambon, Maluku, Indonesia

Published: 2022-11-30

Articles

View All Issues


PENGINDEKS JURNAL